Blind: Memphis Depay Punya Kualitas dan Tendangan Keras
Editor Bolanet | 19 Agustus 2015 11:18
Pada leg perdana playoff Liga Champions, Memphis memang tampil luar biasa dengan mencetak dua gol dan satu assist. Manchester United sendiri mampu menang dengan skor 3-1 atas wakil Belgia itu.
Usai pertandingan, Memphis pun panen pujian. Salah satunya dari rekan setim yang juga rekan senegaranya, Daley Blind.
Saya pikir Memphis adalah pemain dan sosok yang memiliki kepercayaan diri besar, ujarnya.
Saya sudah katakan sebelumnya bahwa dia punya banyak kualitas, dia punya tendangan yang sangat keras, dia kuat di atas lapangan dan dia bekerja sangat keras untuk meningkatkan diri. Saya sangat senang dia mencetak dua gol hari ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Incar Scudetto dan Liga Champions
Liga Italia 18 Agustus 2015, 20:07 -
Schweinsteiger Janji MU Bisa Samai Level Real Madrid dan Barcelona
Liga Champions 18 Agustus 2015, 17:22 -
Mantan Bos Mourinho Tak Yakin Bisa Kalahkan MU
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 14:51 -
Lazio dan Leverkusen Saling Waspada
Liga Champions 18 Agustus 2015, 12:40 -
Biglia Dipastikan Starter Lawan Leverkusen
Liga Champions 18 Agustus 2015, 12:04
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39