Blanc: PSG vs Chelsea Masih 50:50
Editor Bolanet | 16 Desember 2015 04:19
Meski saya ini Chelsea tengah terpuruk, Blanc tetap tak mau memberikan penilaian buruk kepada The Blues. Eks pelatih timnas Prancis itu menyebut kedua tim sama-sama kuat dan punya ambisi besar.
Pertandingan antara PSG melawan Chelsea kali ini masih 50:50. Meski kami sebelumnya sudah berhasil mengalahkan mereka, Chelsea dan PSG masih merupakan dua tim yang sama-sama kuat dan ambisius, urai Blanc kepada Sky Sports.
Blanc menambahkan bahwa Chelsea bisa saja bangkit dari keterpurukan mereka pada Februari mendatang. Selain itu, PSG juga bisa saja mengalami penurunan performa jika tidak hati-hati.
Februari masih jauh, tapi tak ada jaminan Chelsea akan tetap terpuruk sampai saat pertandingan nanti tiba. Selain itu, tak ada jaminan kami akan tetap seperti ini pada Februari nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Akui Jatuh Hati Pada Ramsey
Liga Inggris 15 Desember 2015, 23:39 -
Chelsea Buka Opsi Tukar Hazard dengan James
Liga Spanyol 15 Desember 2015, 23:33 -
Demi Stones, MU Siapkan 50 Juta Pounds
Liga Inggris 15 Desember 2015, 22:50 -
Bila Ingin Teixeira, Chelsea Harus Siapkan 40 Juta Euro Lebih
Liga Inggris 15 Desember 2015, 15:43 -
Menebak Di mana Chelsea Akan Finish di Akhir Musim
Liga Inggris 15 Desember 2015, 15:28
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39