Blanc: Kartu Merah Ibra Inspirasi PSG
Editor Bolanet | 12 Maret 2015 07:08
Ibrahimovic mendapat kartu merah usai melakukan pelanggaran keras . PSG sendiri akhirnya lolos ke babak perempat final, usai pertandingan berakhir 2-2 dan tim unggul gol away dengan agregat total 3-3.
Ini merupakan kegembiraan yang luar biasa. Para pemain sudah siap dan melakukan kerja yang hebat. Mereka memainkan laga yang luar biasa dari awal hingga akhir. Kami memang sempat mendapat pukulan berat kala Ibra dikartu merah, namun saya merasa hal itu membuat pemain makin semangat di paruh kedua, tutur Blanc pada Infosport.
Pertandingan tadi sedikit gila, dan penampilan kami amat hebat. Saya harus melihat statistik dan melihat semuanya. Bahkan ketiga laga dimainkan 10 lawan 11, kami mampu efisien. Ini malam yang hebat untuk semua suporter Prancis. Kami melakukan sesuatu yang hebat, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertahankan Loftus-Cheek, Mourinho Janjikan Tim Utama
Liga Inggris 11 Maret 2015, 22:35 -
Thiago Silva Bicara Ancaman Chelsea, Hazard dan Ibra
Liga Champions 11 Maret 2015, 21:03 -
Zenden Yakin Chelsea Sanggup Tendang PSG
Liga Champions 11 Maret 2015, 18:45 -
Chelsea Sudah Lepas Penawaran Untuk Douglas Costa
Liga Inggris 11 Maret 2015, 16:38 -
Mourinho Sindir Iming-iming Bonus PSG Kepada Pemainnya
Liga Champions 11 Maret 2015, 12:58
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39