Blanc: City Bukan Barcelona, Tapi Mereka Bukan Lawan Mudah
Editor Bolanet | 6 April 2016 10:15
PSG memang akan bertemu dengan Manchester City di leg pertama perempat final Liga Champions, Kamis (7/4) dini hari nanti.
Jelang pertemuan tersebut, Blanc mengungkapkan bagaimana dirinya dan tim merasa bahagia karena terhindar dari undian melawan tim besar Eropa lain seperti Bayern Munchen, Barcelona atau Real Madrid. Namun ia juga menegaskan bahwa City punya kualitas yang cukup untuk mengalahkan mereka sehingga mereka harus tetap bersiap dengan baik.
Kami mengatakan detail kecil penting dalam kompetisi ini. Kami bahagia terhindar dari Bayern Munchen dan Barcelona, dan mungkin Real Madrid dalam undian. Tapi itu bukan berarti ini merupakan undian mudah, ujarnya.
Mereka yang bilang ini mudah berarti tak mengerti apapun tentang sepakbola. Saat anda melihat kualitas dan kuantitas skuat mereka, ada talenta di semua lini. Akan ada beberapa pemain hebat di lapangan pada duel nanti, tambahnya,
Kami telah bersiap menjalani dua leg yang akan sangat ketat. Ini akan sengit, kami melawan satu lagi tim besar Eropa, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Navas Minta City Tak Hanya Fokus Kawal Ibrahimovic
Liga Champions 5 April 2016, 23:14 -
Houllier: PSG Juga Bisa Juara di Premier League
Liga Inggris 5 April 2016, 15:05 -
Prediksi Skor Matthaus dan Deco
Liga Champions 5 April 2016, 14:58 -
Distin: Lawan PSG, Pertahanan City Harus Solid
Liga Champions 5 April 2016, 13:04 -
PSG vs City "Mustahil Diprediksi"
Liga Champions 5 April 2016, 11:41
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10