Beri City Kekalahan Pertama, Fonseca: Seluruh Ukraina Harus Bangga
Afdholud Dzikry | 7 Desember 2017 09:45
Bola.net - - Pelatih Shakhtar Donetsk, Paulo Fonseca mengatakan bahwa timnya memainkan permainan yang ideal saat mengalahkan Manchester City. Kemenangan ini juga seharusnya membuat semua orang Ukraina bangga pada timnya.
Shakhtar dituntut meraih kemenangan demi lolos ke babak 16 besar saat kedatangan Manchester City di pertandingan terakhir penyisihan grup Liga Champions. Tampil di kandang sendiri, Shakhtar menang dengan skor tipis 2-1.
Sepasang assist dari Marlos kepada Bernard dan Ismaily membantu tuan rumah memberikan kekalahan pertama bagi The Citizens musim ini. City hanya mampu memperkecil skor lewat penalti Sergio Aguero di menit akhir.
Malam ini kami memainkan sebuah pertandingan yang nyaris ideal. Kami sangat disiplin dalam pertahanan dan merusak ketika menyerang dengan sangat efektif, ujarnya.
Ini sangat penting untuk menyorot beberapa area yang Manchester City biasanya sangat berbahaya. Saya pikir kami melakukannya dengan baik, tambahnya.
Saya tak memikirkan kemungkinan lawan kami karena sekarang kami hanya menikmati kemenangan indah ini. Saya merasakan kenikmatan. Saya pikir bukan hanya suporter Shakhtar tapi semua orang Ukraina harus bangga dengan tim kami, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City Akan Lepas Tawaran Besar Untuk Sanchez di Bulan Januari
Liga Inggris 6 Desember 2017, 18:40 -
Gagal Main di Derby Manchester, Pogba Kecewa Berat
Liga Inggris 6 Desember 2017, 18:14 -
MU Diklaim Akan Rindukan Pogba di Derby Manchester
Liga Inggris 6 Desember 2017, 12:25 -
Wah, City Bisa Tanpa Aguero di Derby Lawan United
Liga Inggris 6 Desember 2017, 12:10 -
Herrera Diunggulkan Jadi Pengganti Pogba di Derby Manchester
Liga Inggris 6 Desember 2017, 12:05
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39