Benzema Masih Diragukan Turun Lawan PSG
Editor Bolanet | 18 Oktober 2015 19:51
Benzema mengalami cedera hamstring ketika membela Timnas Prancis dan absen bersama Los Blancos ketika lawan Levante kemarin. Jelang lawan PSG, Rafael Benitez belum bisa memastikan apakah penyerangnya tersebut bisa turun.
Saya tidak tahu apakah Benzema telah sepenuhnya pulih. Saya berbicara dengannya pagi ini, ungkap Benitez. Semua orang ingin melihat dia bermain tapi kami masih harus memantaunya.
Kehilangan Benzema bisa jadi mengurangi performa Real Madrid. Pasalnya, penyerang 27 tahun tersebut merupakan ujung tombak El Real yang telah mengumpulkan 7 gol di semua kompetisi musim ini.
Untuk sementara ini, Real Madrid masih menjadi penguasa grup dengan poin 6 poin, hanya selisih gol dengan PSG dengan jumlah poin sama. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca dan Chelsea Bertarung Rebutkan Marquinhos
Liga Inggris 16 Oktober 2015, 14:47 -
'Pemanasan' Madrid, PSG Tanpa 4 Pemain
Liga Champions 16 Oktober 2015, 13:44 -
Ungkapan Syukur Digne Bisa Berseragam Roma
Liga Italia 16 Oktober 2015, 12:49 -
Ibrahimovic Sebut Dirinya Seperti 'Wine'
Liga Eropa Lain 16 Oktober 2015, 02:36 -
Bek PSG Ini Mengaku Korban Provokasi Costa
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 14:19
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39