Benzema Gabung Elit Penapak Rekor Madrid
Editor Bolanet | 19 September 2014 15:25
- Karim Benzema memastikan namanya bakal menjadi bagian sejarah Real Madrid di Eropa usai menyumbang kemenangan atas FC Basel kemarin.
Striker Prancis itu menyumbang gol pamungkas untuk memastikan kemenangan Los Galacticos 5-1 di Bernabeu pada matchday perdana Liga Champions musim ini.
Yang istimewa, gol Benzema di menit 79 itu adalah tepat gol ke-1000 Madrid di pentas Eropa. Jadilah nama Benzema masuk dalam barisan elit para pemain yang mengukir rekor di tiap pencapaian 100 gol Madrid.
Dengan barisan bintang yang dimiliki Madrid, siapa yang kira-kira berpotensi menuliskan namanya di tapak rekor berikutnya? [initial]
(mchp/row)
Striker Prancis itu menyumbang gol pamungkas untuk memastikan kemenangan Los Galacticos 5-1 di Bernabeu pada matchday perdana Liga Champions musim ini.
Yang istimewa, gol Benzema di menit 79 itu adalah tepat gol ke-1000 Madrid di pentas Eropa. Jadilah nama Benzema masuk dalam barisan elit para pemain yang mengukir rekor di tiap pencapaian 100 gol Madrid.
Dengan barisan bintang yang dimiliki Madrid, siapa yang kira-kira berpotensi menuliskan namanya di tapak rekor berikutnya? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Perpanjang Kontrak di Real Madrid Hingga 2020
Liga Spanyol 18 September 2014, 20:27 -
Empat Tahun, Ronaldo Akhirnya Salip Messi
Liga Champions 18 September 2014, 16:16 -
Benzema: Hasil Buruk La Liga Beri Madrid Tekanan Ekstra
Liga Spanyol 18 September 2014, 16:04 -
'Barca Buat Madrid Terlihat Bagus'
Liga Champions 18 September 2014, 15:55 -
Januari, Madrid Berburu Matuidi
Liga Spanyol 18 September 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39