Benatia: Guardiola Tak Butuh Saran Saya Untuk Kalahkan Roma
Editor Bolanet | 21 Oktober 2014 17:35
Seperti diketahui, Benatia merupakan pemain bertahan AS Roma musim lalu sebelum didatangkan Bayern dengan biaya yang dirahasiakan pada bursa transfer musim panas lalu.
Nah, jelang pertemuan Bayern melawan Roma di Olimpico tengah pekan ini, Benatia menegaskan dirinya sama sekali tak harus memberikan saran kepada Guardiola tentang AS Roma.
Saya berpikir bahwa Guardiola memiliki tim yang kuat di sekitarnya. Dia selalu menempatkan lawan dengan sempurna dalam kajian dan analisisnya, ujarnya.
Saya tak berpikir bahwa dia butuh saran saya. Tapi bila itu dibutuhkan, saya siap setiap saat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Beri Gambaran Kekuatan Pesaing Chelsea di Liga Champions
Liga Champions 20 Oktober 2014, 23:42 -
Roma vs Bayern, Garcia Sadar Posisi Timnya
Liga Champions 20 Oktober 2014, 23:10 -
Galeri: Persiapan Manchester City Tantang CSKA Moscow
Open Play 20 Oktober 2014, 22:38 -
Demi Ajax, Enrique Enggan Pikirkan El Clasico
Liga Champions 20 Oktober 2014, 22:35 -
Costa Absen Lawan Maribor, Matic Santai
Liga Champions 20 Oktober 2014, 22:24
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39