Bellerin Dipastikan Absen Lawan Bayern Munchen
Editor Bolanet | 4 November 2015 10:07
Dilansir Standard, pemain 20 tahun tersebut akan bergabung bersama Theo Walcott, Aaron Ramsey dan Alex Oxlade-Chamberlain dalam daftar cedera terbaru The Gunners. Tempat Bellerin sendiri nantinya akan ditempati oleh pemain muda, Jeff Reine-Adelaide.
Kehilangan Bellerin tentu akan menjadi kelemahan yang bisa dimanfaatkan oleh kubu The Bavaria.
Pasalnya, pemuda asal Spanyol tersebut tengah dalam performa terbaik musim ini. Pada pertemuan perdana di fase grup Liga Champions musim ini, Bellerin menjadi aktor penting dalam terciptanya peluang emas yang didapat oleh Ozil dan Oxlade-Chamberlain di babak kedua.[initial]
(std/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kanchelskis Anggap Schweinsteiger Tak Cocok Bagi MU
Liga Inggris 3 November 2015, 22:56 -
Guardiola Siap Hadapi Serbuan Arsenal
Liga Champions 3 November 2015, 21:05 -
Diego Costa Terancam Absen di Liga Champions
Liga Inggris 3 November 2015, 14:54 -
Serge Aurier, Sang Pagar Hidup Bagi Cristiano Ronaldo
Editorial 3 November 2015, 14:16 -
Bonucci: Di Juventus, Anda Harus Selalu Menang!
Liga Champions 3 November 2015, 13:10
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39