Bek Monaco: Lawan Arsenal, Yang Penting Jangan Kebobolan
Editor Bolanet | 17 Maret 2015 08:36
Pemain asal Brasil ini mengungkapkan bahwa timnya akan berkonsentrasi untuk tidak kebobolan di kandang sendiri. Meski demikian, Wallace juga mengatakan bahwa timnya tak akan hanya sekedar bermain aman untuk mengincar hasil imbang 0-0.
Kami harus benar-benar mengontrol agar jangan sampai Arsenal membobol gawang kami. Kami harus tenang menghadapi tekanan yang mereka berikan. Sekali lagi, tidak kebobolan akan menjadi kunci kelolosan kami, ungkap Wallace seperti dilansir situs resmi klub.
Hasil imbang memang sudah cukup berkat kemenangan kami di leg pertama. Namun kami akan berada dalam kesulitan besar jika memulai pertandingan dengan hanya menargetkan hasil imbang.[initial]
Baca Juga
- Reuni Spesial, Wenger Dapatkan Memorabilia Istimewa Dari Monaco
- Baru Sembuh, Chamberlain Kembali Absen Empat Pekan
- Fans MU Kirimi Welbeck Ancaman Pembunuhan, Redknapp Mengaku Heran
- Hengkang Dari MU, Welbeck Mengaku Makin Berkembang
- Wenger: Scholes Pasti Senang Satu Tim Dengan Ozil
- Neville Anggap Ozil Tak Layak Dibeli Mahal Arsenal
- Arsenal Siapkan Firmino Sebagai Suksesor Cazorla
- YFC: Defisit Dua Gol, Arsenal Sulit Lolos
- Keown Ingin Paulista Ikuti Jejak Sylvinho di Arsenal
- Wenger Tak Malu Lagi Main Mata Dengan Martinez
- Evans Waspadai Kebangkitan Arsenal dan Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tandang Lawan Dortmund, Juventus Resmi Tanpa Pirlo
Liga Champions 16 Maret 2015, 22:49 -
Carvalho Sudah Siap Hadapi Amukan Arsenal
Liga Champions 16 Maret 2015, 22:18 -
Monaco Favorit, Carvalho Tak Mau Remehkan Arsenal
Liga Champions 16 Maret 2015, 22:00 -
Lawan Monaco, Petit Minta Arsenal Main Efisien
Liga Champions 16 Maret 2015, 21:41 -
Petit: Arsenal Berhutang Kemenangan Pada Fansnya
Liga Champions 16 Maret 2015, 21:12
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39