Bek Atletico Sudah Tak Sabar Hadapi Milan
Editor Bolanet | 16 Februari 2014 07:52
Hasil tersebut tentu menjadi modal penting bagi Atletico jelang duel krusial kontra tim asal Italia, AC Milan di babak 16 besar Liga Champions. Defender Diego Godin mengakui sendiri bahwa kemenangan kali ini penting sebagai modal sebelum berlaga di San Siro tiga hari lagi.
Kami mendapatkan kembali semangat yang sempat padam, kami sudah kembali ke jalur yang benar, ungkap pemain Timnas Uruguay ini seperti dilansir Football Espana.
Kami kini mendapatkan suntikan kepercayaan diri sebelum menghadapi MIlan. Kami tahu laga itu akan sulit, namun Atletico akan bermain dengan cara kami sendiri, dengan antusiasme tinggi hingga peluit akhir dibunyikan.
Atletico nantinya akan ganti menjamu Rossoneri dalam leg kedua yang akan berlangsung tiga pekan lagi (12/03). Milan sendiri juga tengah berada dalam periode positif setelah mengalahkan 1-0 di laga terakhir mereka. (fe/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Arsenal Hafal Karakteristik Bayern
Liga Champions 15 Februari 2014, 22:49 -
Negredo Tak Ngeri Kekuatan Messi
Liga Champions 15 Februari 2014, 22:31 -
Negredo: Kuasai Bola, Kunci 'Cekik' Barca
Liga Champions 15 Februari 2014, 22:17 -
Pellegrini: Neymar, Alternatif dan Ancaman
Liga Champions 15 Februari 2014, 20:43 -
Pellegrini, Barca Sekarang Sudah Berbeda
Liga Champions 15 Februari 2014, 20:39
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39