Beckenbauer: Matikan Messi = Matikan Barcelona
Editor Bolanet | 27 April 2015 17:42
Beckenbauer memang tidak salah sangat mewaspadai Messi. Pemain asal Argentina itu sudah mengemas 47 gol dari 48 penampilan di semua ajang kompetisi musim ini.
Messi adalah pemain yang menentukan. Seluruh tim berdiri dan jatuh dengan Messi. Jika Bayern berhasil membuat Messi keluar dari permainan maka mereka memiliki kesempatan, kata Beckenbauer kepada Sky.
Kondisi Bayern sedang tidak menguntungkan karena sejumlah pemain kuncinya sedang mengalami cedera. Beckenbauer berharap semua pemain berada dalam kondisi fit saat berhadapan dengan Barcelona.
Jika Anda benar-benar ingin memiliki kesempatan melawan Barcelona, maka Anda harus memiliki tim yang lengkap. Anda perlu Franck Ribery, David Alaba, dan Arjen Robben.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jordi Alba Akui Tak Mudah Jinakkan Bayern
Liga Champions 26 April 2015, 21:53 -
Bartomeu Minta Barca Sambut Hangat Guardiola
Liga Champions 26 April 2015, 21:34 -
Busquets Anggap Bayern Lawan Yang Berat
Liga Champions 26 April 2015, 21:33 -
Busquets Sebut Gelar La Liga Semakin Dekat ke Barcelona
Liga Spanyol 26 April 2015, 21:01 -
Jordi Alba Diusir, Barca Tak Kritik Wasit
Liga Spanyol 26 April 2015, 20:17
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39