Bayern Pagari Kroos Dari Bidikan MU
Editor Bolanet | 25 Januari 2014 23:37
Untuk mengantisipasi hengkangnya sang gelandang andalan, Die Roten kabarnya telah menyiapkan kontrak anyar dengan peningkatan gaji yang cukup signifikan kepada pemain 24 tahun ini. Kontrak Kroos sendiri masih tersisa hingga tahun 2015 mendatang, sementara negosiasi ekstensi yang dilakukan sejak awal musim masih belum menemukan hasil.
Permasalahan soal kontrak anyar selalu soal uang. Memang sejauh ini kami masih gagal menemukan kesepakatan dengan pihak Toni, ungkap Chief Executive Karl-Heinz Rummenigge.
Namun secara prinsip, kami ingin ia tetap bertahan bersama Bayern.
Musim ini Kroos masih menjadi nyawa bagi lini tengah Bayern dengan selalu diturunkan dalam 18 pertandingan Bundesliga. Penampilan konsisten penggawa Der Panzer ini membuat United turut memasukkan namanya dalam daftar belanja dadakan musim dingin ini.[initial]
Baca Juga
- Arsenal Bergerak Amankan Dua Wonderkid Nigeria
- Barzagli: Vucinic Sudah Kosongkan Loker dan Berpamitan
- Tak Ingin Permalukan Lyon, Gonalons Tolak Tawaran Napoli
- 'Draxler Sebaiknya Lupakan Arsenal'
- Zaha Sudah Jalani Tes Medis Bersama Cardiff?
- Arsenal dan Liverpool Berebut Talenta Muda Fulham
- Inter dan Lazio Saling Jegal Dapatkan Striker Nantes
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fergie Anggap United Masih di Trek Perburuan Gelar
Liga Inggris 24 Januari 2014, 23:40 -
Griezmann Bikin Arsenal dan Man United Gigit Jari
Liga Spanyol 24 Januari 2014, 23:00 -
Mou Tak Dendam Soal Kegagalan Transfer Rooney ke Chelsea
Liga Inggris 24 Januari 2014, 21:45 -
Yorke: Musim Ini Buruk Buat United
Liga Inggris 24 Januari 2014, 21:18 -
Pellegrini Ikut Kritik Transfer Juan Mata
Liga Inggris 24 Januari 2014, 21:17
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39