Bayern Ngebet Datangkan Nuri Sahin
Editor Bolanet | 10 Mei 2012 20:30
- Nuri Sahin baru bermain selama 127 menit bersama Real Madrid musim ini. Selain faktor cedera, kualitas lini tengah Madrid yang dihuni pemain-pemain berkualitas juga menyulitkan Sahin untuk mendobrak ke tim utama Los Blancos.
Menurut wartawan asal Jerman Raphael Honigstein, Bayern Munich sangat ingin mendapatkan mantan gelandang itu. Ada indikasi bahwa Bayern berusaha sangat keras untuk mendatangkan Nuri Sahin, ungkap Honigstein kepada ESPN Press Pass.
Hal ini sangat menarik mengingat Sahin pastinya juga tidak akan menghuni starting XI Bayern. Mungkin Bayern hanya ingin memperkuat kedalaman tim mereka.
Saya rasa hal itu adalah indikasi bahwa Bayern ingin menambah kualitas skuad mereka. Jika transfer itu akhirnya terjadi, Bayern hanya akan menjadikan Sahin sebagai pelapis. Bayern Munich sangat jarang gagal mendapatkan incaran mereka, kali ini mereka sepertinya juga akan berhasil, pungkas Honigstein.
Bayern sangat serius untuk memperkuat diri menjelang musim depan. Sebelumnya, Bayern sudah mengkonfirmasi pembelian Xherdan Shaqiri dari dan dari Monchengladbach. (gl/hsw)
Menurut wartawan asal Jerman Raphael Honigstein, Bayern Munich sangat ingin mendapatkan mantan gelandang itu. Ada indikasi bahwa Bayern berusaha sangat keras untuk mendatangkan Nuri Sahin, ungkap Honigstein kepada ESPN Press Pass.
Hal ini sangat menarik mengingat Sahin pastinya juga tidak akan menghuni starting XI Bayern. Mungkin Bayern hanya ingin memperkuat kedalaman tim mereka.
Saya rasa hal itu adalah indikasi bahwa Bayern ingin menambah kualitas skuad mereka. Jika transfer itu akhirnya terjadi, Bayern hanya akan menjadikan Sahin sebagai pelapis. Bayern Munich sangat jarang gagal mendapatkan incaran mereka, kali ini mereka sepertinya juga akan berhasil, pungkas Honigstein.
Bayern sangat serius untuk memperkuat diri menjelang musim depan. Sebelumnya, Bayern sudah mengkonfirmasi pembelian Xherdan Shaqiri dari dan dari Monchengladbach. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adrian Lopez Jadi Rebutan Barca dan Real
Liga Spanyol 9 Mei 2012, 23:15 -
Beckham Tak Sabar Hadapi Madrid
Bola Dunia Lainnya 9 Mei 2012, 18:00 -
Penampilan Jersey Home Madrid 2012-13
Open Play 9 Mei 2012, 13:01 -
Los Blancos Luncurkan Situs realmadrid.co.id
Bolatainment 9 Mei 2012, 11:01 -
Papiss Cisse: Madrid Adalah Impian Saya
Liga Spanyol 9 Mei 2012, 10:20
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05 -
5 Pemain Kunci Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10