Basel Kena Denda Akibat Demo Gazprom
Editor Bolanet | 3 Oktober 2013 14:03
- UEFA mengumumkan bahwa akan mendapatkan hukuman denda atas terjadinya insiden 'Gazprom', yang terjadi di tengah-tengah laga kala mereka menghadapi , sebagaimana dilaporkan oleh SoccerEx.
Kejadian itu sempat membuat laga dihentikan beberapa saat.
Insiden tersebut terjadi saat beberapa aktifis Greenpeace, organisasi lingkungan hidup, memanjat atap stadion St. Jacob Park dan membentangkan spanduk besar yang memprotes pencemaran lingkungan oleh Gazprom.
Gazprom adalah perusahaan energi yang juga menjadi sponsor utama dari Schalke. Spanduk yang diusung kemarin bertuliskan kalimat bernada protes 'Gazprom Don't Foul Arctic' serta 'Free the Arctic 030'
Protes tersebut ditujukan pada kejadian bocornya minyak yang dibawa oleh kapan tanker Gazprom di lautan Arktik.
Gazprom sendiri menjadi salah satu perusahaan yang kini memiliki kaitan erat dengan sepakbola. Selain mensponsori Schalke, mereka juga baru-baru ini meneken kontrak dengan FIFA serta menjadi salah satu sponsor utama Liga Champions. [initial]
(soc/rer)
Kejadian itu sempat membuat laga dihentikan beberapa saat.
Insiden tersebut terjadi saat beberapa aktifis Greenpeace, organisasi lingkungan hidup, memanjat atap stadion St. Jacob Park dan membentangkan spanduk besar yang memprotes pencemaran lingkungan oleh Gazprom.
Gazprom adalah perusahaan energi yang juga menjadi sponsor utama dari Schalke. Spanduk yang diusung kemarin bertuliskan kalimat bernada protes 'Gazprom Don't Foul Arctic' serta 'Free the Arctic 030'
Protes tersebut ditujukan pada kejadian bocornya minyak yang dibawa oleh kapan tanker Gazprom di lautan Arktik.
Gazprom sendiri menjadi salah satu perusahaan yang kini memiliki kaitan erat dengan sepakbola. Selain mensponsori Schalke, mereka juga baru-baru ini meneken kontrak dengan FIFA serta menjadi salah satu sponsor utama Liga Champions. [initial]
(soc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Datang, Wilshere Santai Bersaing Rebut Tempat Utama
Liga Champions 2 Oktober 2013, 23:52 -
Provokasi Mourinho Sukses Bangunkan Chelsea
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:34 -
Jelang Bentrok, Melo Akui Masih Cinta Juventus
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:25 -
Mancini Ingin Tarik Pemain Premier League ke Turki
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:09 -
Benitez Mengaku Napoli Dirajam Ozil
Liga Champions 2 Oktober 2013, 16:05
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39