Barzagli Puas Walau Hanya Dapat Satu Poin Lawan Barcelona
Afdholud Dzikry | 23 November 2017 12:06
Bola.net - - Pemain belakang Juventus, Andrea Barzagli tampaknya tak terlalu kecewa usai hanya bermain imbang tanpa gol melawan Barcelona di lanjutan penyisihan grup Liga Champions.
Juventus butuh kemenangan untuk segera memastikan tiket ke babak 16 besar Liga Champions saat menjamu Barca di Allianz Stadium. Namun Bianconeri hanya mampu bermain imbang tanpa gol pada pertandingan tersebut.
Tambahan satu poin ini membuat satu tiket lain untuk ke babak 16 besar akan ditentukan di pertandingan terakhir. Bianconeri harus menang melawan Olympiakos untuk lolos, atau bisa lolos dengan kekalahan namun dengan syarat Barca mengalahkan Sporting Lisbon di Camp Nou.
Kami tampil bagus hari ini. Kami tahu itu tak akan mudah dan ini bagus untuk kami, ujarnya kepada Mediaset Premium.
Terkadang kami kehilangan keberanian di atas lapangan, saya tak mengerti kenapa. Kami mulai fit dan memulai, tapi yang positif adalah kami clean sheet, bahkan bila kami bisa melakukannya dengan lebih baik dalam pergerakan menyerang, termasuk cara kami memainkannya dari belakang, tambahnya.
Ini poin bagus untuk membantu kami lolos dari penyisihan grup, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Tegaskan Tak Ada Masalah Besar di Juventus
Liga Champions 22 November 2017, 15:26 -
Valverde Yakin Barca Tak Akan Dibantai Juventus Lagi
Liga Champions 22 November 2017, 15:05 -
Diminta Gantikan Rakitic di Piala Dunia, Ini Respon Buffon
Liga Champions 22 November 2017, 14:45 -
Pjanic: Juventus Akan Beri Jawaban di Atas Lapangan
Liga Champions 22 November 2017, 14:25 -
Pjanic: Juventus Hormati Barca, Tapi Kami Ingin Menang!
Liga Champions 22 November 2017, 14:05
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39