Barzagli: Dikalahkan Barca, Juve Masih Bisa Bangga
Editor Bolanet | 8 Juni 2015 09:53
- Kalah dari di final Liga Champions tak harus membuat terpuruk. Sebaliknya, menurut Andrea Barzagli Juve masih bisa kembali ke Italia dengan kepala tegak.
Kami paham benar dengan kualitas Barcelona. Kami sudah melakukan yang terbaik dan Barca memang layak menerima semua pujian. Tetapi kami tetap bisa pergi dengan kepala tegak, ucap Barzagli kepada UEFA.com.
Juventus kalah 1-3 dari Barca yang mentahbiskan diri sebagai tim terbaik Eropa. Kekalahan ini dianggap Barzagli bisa menjadi pemicu untuk Juve tampil lebih baik lagi di musim depan.
Kami masih bisa lebih kuat lagi dan kami perlu menantang diri kami sendiri untuk bisa bersaing di level atas dan pasang target setinggi mungkin di Liga Champions. Itu cara agar bisa melaju ke final, pungkasnya. [initial]
(uefa/mac)
Kami paham benar dengan kualitas Barcelona. Kami sudah melakukan yang terbaik dan Barca memang layak menerima semua pujian. Tetapi kami tetap bisa pergi dengan kepala tegak, ucap Barzagli kepada UEFA.com.
Juventus kalah 1-3 dari Barca yang mentahbiskan diri sebagai tim terbaik Eropa. Kekalahan ini dianggap Barzagli bisa menjadi pemicu untuk Juve tampil lebih baik lagi di musim depan.
Kami masih bisa lebih kuat lagi dan kami perlu menantang diri kami sendiri untuk bisa bersaing di level atas dan pasang target setinggi mungkin di Liga Champions. Itu cara agar bisa melaju ke final, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kagumi Juventus, Petunjuk Van Persie Tinggalkan MU?
Liga Inggris 7 Juni 2015, 18:43 -
Dikalahkan Barcelona, Allegri Ingin Tingkatkan Kualitas Juventus
Liga Champions 7 Juni 2015, 18:21 -
Tidak Ada Jaminan Pirlo Bertahan, Juventus Tunggu Tevez
Liga Italia 7 Juni 2015, 17:03 -
Marotta Ngotot Pogba Tidak Dijual
Liga Italia 7 Juni 2015, 14:36
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39