Bartomeu: Barca Bisa Terus Dominan Hingga Dua Dasawarsa
Editor Bolanet | 15 Mei 2015 08:18
Tim Catalan baru saja memastikan diri masuk final Liga Champions, usai mereka menyingkirkan Bayern Munchen 5-3 secara agregat. Di La Liga, mereka masih unggul empat angka di puncak klasemen dengan dua laga tersisa. Sementara di Copa del Rey, Lionel Messi dkk sudah dipastikan masuk partai puncak.
Kami amat senang saat ini. Kami sudah menjalani musim yang sukses di 12 edisi belakangan. Ronaldinho menghadirkan senyum di klub ini, dan Messi di beberapa tahun belakangan. Kami adalah klub yang paling banyak memenangkan trofi juara dan paling sukses, jelas Bartomeu pada Marca.
Barca tidak akan berhenti. Kami ingin merebut semua trofi yang tersedia di depan mata. Kami sudah terus menjadi juara di 12 tahun terakhir dan jika kami terus bekerja keras dan bersatu, kami bisa memperpanjang era ini hingga 10, 12, atau 20 tahun mendatang, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona: Gol-gol Saya Lebih Indah Ketimbang Messi
Liga Spanyol 14 Mei 2015, 21:10 -
Road to Final Liga Champions: Barcelona
Editorial 14 Mei 2015, 19:25 -
Juventus Dominasi Tim Terbaik Liga UCL Pekan Ini
Liga Champions 14 Mei 2015, 18:38 -
Juninho Sarankan Pogba Gabung Barca
Liga Champions 14 Mei 2015, 18:14 -
Suarez vs Chiellini dan Evra di Final, Twitter Heboh
Open Play 14 Mei 2015, 17:53
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39