Barcelona Bisa Jadi Mimpi Buruk Bagi PSG
Editor Bolanet | 16 Maret 2013 14:01
PSG menyingkirkan Valencia di babak 16 besar dengan agregat 3-2. Sementara Barca membuat kejutan dengan menyingkirkan Milan dengan agregat 4-2, setelah sempat tertinggal 0-2 di laga leg pertama.
Bagi Leonardo bersua Barcelona di babak perempat final Liga Champions adalah hasil undian terburuk. Tetapi Leo juga melihat hal ini sebagai peluang untuk menunjukkan kekuatan PSG di Eropa usai menanti 18 tahun untuk bisa kembali ke babak perempat final Liga Champions.
Selalu sulit untuk menerima hasil undian ini (bertemu Barca). Saya tidak hanya berbicara mengenai penampilan mereka melawan Milan, tetapi juga prestasi mereka di beberapa tahun terakhir, ucap Leonardo kepada reporter seperti dilansir Goal.com.
Laga ini tidak akan mudah bagi kami, Barca adalah favorit juara dengan materi pemain mumpuni. Mereka juga salah satu tim terbaik dunia. Kami perlu bermain maksimal untuk menjaga nama klub di kompetisi ini, imbuh Leonardo.
Laga leg pertama akan digelar di Parc des Princes pada 2 April mendatang diikuti dengan leg kedua di Camp Nou, 8 hari berselang. Barca bakal berupaya meraih trofi Liga Champions ketiga mereka dalam kurun waktu 5 tahun. (goal/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bianchi: Ibrahimovic Striker Fenomenal
Liga Eropa Lain 15 Maret 2013, 13:00 -
Mourinho Segera Bicarakan Masa Depannya di Madrid
Liga Spanyol 15 Maret 2013, 00:02 -
Imbas Le Classique, Drogba Berharap Sua PSG di UCL
Liga Champions 14 Maret 2013, 16:15 -
5 Alasan Zlatan Ibrahimovic Tak Akan Balik ke Juventus
Editorial 14 Maret 2013, 15:23 -
Sakho: Target PSG Menangi Liga Champions
Liga Champions 14 Maret 2013, 14:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39