Barca Nyaris Beli Bale 60 Juta Musim Lalu
Editor Bolanet | 4 Oktober 2013 20:43
Namun hal itu nyaris saja tidak akan terwujud jika Barcelona FC sudah sukses musim sebelumnya. Sport menulis cerita bahwa Barca sudah hampir mendapatkan Bale semusim sebelum Madrid mendapatkannya.
Sport, media berbasis di Barcelona, mengklaim bahwa Barca dan Spurs sudah sepakat soal harga transfer Bale sebesar 60 juta euro pada 2012. Transfer itu sudah sangat nyaris saja terwujud hingga salah satu dari dua agen Bale menghadangnya.
Agen Bale meminta Barca untuk bersabar. Alasannya adalah karena Bale belum bisa meninggalkan keluarganya di Wales dan London untuk menuju Catalan. Sebagai gantinya, Barca akan diberi hak pembelian pertama Bale selama dua tahun. Artinya, jika ada tawaran klub lain yang diterima, maka tawaran Barca dengan nilai yang sama juga harus diterima.
Barca menolak tawaran ini dan bersikukuh ingin Bale musim itu juga. Transfer itu akhirnya gagal terwujud dan Barca memilih membeli kembali Jordi Alba dari . [initial]
Situasi kebugaran Bale:
Madrid Persiapkan 'Mini Pramusim' Buat Bale
Ancelotti: Gaet Bale Bukan Blunder Florentino Perez
Real Madrid Disudutkan Soal Perawatan Kondisi Bale (101/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dinasehati Para Kapten, Pepe Tak Sakit Hati
Liga Spanyol 3 Oktober 2013, 20:53 -
Jese Minta Ancelotti Beri Kesempatan Kepada Pemain Muda
Liga Spanyol 3 Oktober 2013, 19:59 -
Mourinho: Saya Adalah Yang Terbaik
Liga Champions 3 Oktober 2013, 19:43 -
Casillas: Diego Lopez Layak Jadi Kiper Utama
Liga Spanyol 3 Oktober 2013, 19:25 -
Liverpool Siap Lepas Suarez ke Madrid
Liga Inggris 3 Oktober 2013, 19:03
LATEST UPDATE
-
Man United dan Real Betis Siap Bahas Masa Depan Antony Pekan Depan
Liga Inggris 20 Maret 2025, 08:15 -
Patrick Kluivert Janji Bakal Asah Ketajaman Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 08:05 -
Timnas Australia Tim yang Bagus, Tapi Begitu Juga dengan Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 07:57 -
Nagelsmann: Jerman Bidik Kemenangan Ganda Lawan Italia
Piala Eropa 20 Maret 2025, 07:46
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56