Ballack: PSG Bukan Tandingan Real Madrid
Rero Rivaldi | 8 September 2017 08:10
Bola.net - - Real Madrid terus menjadi favorit untuk menjuarai Liga Champions, meski sudah mengeluarkan banyak uang untuk membeli pemain baru, menurut Michael Ballack.
Tim asuhan Zinedine Zidane menjadi yang pertama sukses memenangkan kompetisi di era modern dua kali beruntun, sementara PSG berharap bisa melupakan kekalahan memalukan 5-6 dari Barcelona musim lalu.
Dan demi menggapai misi menaklukkan Eropa, tim Ligue 1 merekrut Neymar dengan harga 222 juta euro dan juga mendatangkan Kylian Mbappe sebagai pemain pinjaman, dan dua kebijakan itu memaksa UEFA melakukan investigasi soal potensi pelanggaran aturan Financial Fair Play.
Namun Ballack, yang dua kali menjadi runner-up Liga Champions bersama Bayer Leverkusen dan Chelsea, percaya bahwa Madrid adalah tim terbaik di benua biru.
Bagi saya, Real Madrid adalah tim yang ada di atas segalanya saat ini. Pengalaman, kelas bermain, sukses belakangan ini. Semua berbicara dengan sendirinya, tutur pria Jerman di Goal International.
Bahkan PSG dengan semua pemain anyar mereka tidak di level yang sama sekarang. Mereka memiliki tim top yang mampu memenangkan Liga Champions, namun tim lain juga bisa meraih sukses yang sama.
Di atas kertas, Real Madrid masih menjadi favorit utama menurut saya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mbappe Hanya Ingin Bantu Neymar Menangkan Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 7 September 2017, 16:30 -
Bos PSG Kagumi Kemampuan Teknik Mbappe
Liga Eropa Lain 7 September 2017, 15:10 -
Emery: Sekarang PSG Jadi Destinasi Pemain Top
Liga Inggris 7 September 2017, 14:50 -
Sebelum Umumkan Neymar, PSG Hubungi Ronaldo
Liga Eropa Lain 7 September 2017, 13:20 -
Gabung PSG dan Tolak Madrid, Inilah Penjelasan Mbappe
Liga Eropa Lain 7 September 2017, 12:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39