Bale: City Punya Pemain Hebat Seperti Aguero & Silva
Editor Bolanet | 25 April 2016 14:25
Kedua tim akan saling bertemu di laga leg pertama babak semifinal Liga Champions, yang akan digelar di Etihad pekan ini. Madrid sendiri bakal jadi tim yang diunggulkan, mengingat mereka punya banyak pengalaman usai 10 kali memenangkan kompetisi tertinggi antarklub Eropa.
Namun demikian, Bale enggan memandang sebelah mata kekuatan tim asuhan Manuel Pellegrini.
Mereka punya banyak pemain hebat seperti Aguero, Silva dan De Bruyne, tutur Bale pada The Times.
Mereka tidak akan bisa menembus semifinal jika tidak punya tim yang bagus. Namun kami juga yakin bisa memberikan masalah, dengan pemain yang kami punya. Saya harap kami lebih bisa memberikan banyak problem pada mereka, ketimbang mereka pada kami.
Madrid akan datang ke Inggris dengan modal kemenangan 3-2 atas Rayo Vallecano di La Liga pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Starlet Man City Ini Tak Sabar Ingin Bertemu Ronaldo
Liga Champions 24 April 2016, 23:55 -
Berbekal Pengalaman, Pellegrini Yakin Tangkal Aksi Ronaldo
Liga Champions 24 April 2016, 23:07 -
Keylor Navas Harusnya Dikartu Merah?
Liga Spanyol 24 April 2016, 20:07 -
Zidane Optimis Madrid Bisa Lewati Hadangan City
Liga Champions 24 April 2016, 12:07 -
Enrique Pede Bisa Sapu Bersih Laga Sisa Musim Ini
Liga Spanyol 24 April 2016, 09:50
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39