Babak 16 Besar UCL, Madrid vs PSG dan Chelsea vs Barca
Dimas Ardi Prasetya | 11 Desember 2017 18:25
Bola.net - - UEFA baru saja melakukan drawing untuk babak 16 besar Liga Champions 2017-18 dan menghasilkan beberapa partai yang termasuk final yang terlalu dini.
Pengundian tersebut dilakukan di markas besar UEFA di Nyon, Swiss, Senin . Acara pengundian itu dibantu oleh legenda Liverpool dan Real Madrid, Xabi Alonso.
Dalam pengundian tersebut, ada dua pot yang berisi masing-masing delapan tim. Pot pertama berisi para juara grup dan pot kedua berisi para runner-up.
Aturannya, tak ada tim yang akan berhadapan dengan tim yang sebelumya tergabung dalam grup yang sama. Selain itu, mereka juga tak akan bertemu dengan tim senegaranya.
Partai menarik pun langsung tersaji dari pengundian ini. Sebut saja jawara Italia yang akan berduel dengan tim Inggris yang sedang naik daun, Tottenham.
Lalu, wakil Inggris lainnya yakni , akan berduel dengan raksasa Spanyol, . Sementara itu raksasa La Liga lainnya yakni Real Madrid yang merupakan juara bertahan, akan berhadapan dengan raksasa asal Prancis, .
Berikut hasil lengkap drawing 16 besar Liga Champions 2017-18:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Ini Mengaku Ikut Berjasa Angkut Hazard ke Chelsea
Liga Inggris 10 Desember 2017, 23:47 -
Chelsea Incar Bintang Muda Leverkusen
Liga Inggris 10 Desember 2017, 19:48 -
Kelewat Pede, Fans Chelsea Janji Potong Alat Vitalnya
Bolatainment 10 Desember 2017, 17:03 -
Soal Peluang Juara Chelsea, Cahill Tunggu Derby Manchester
Liga Inggris 10 Desember 2017, 03:30 -
Kalah, Cahill Sindir Taktik Parkir Bus West Ham
Liga Inggris 10 Desember 2017, 03:10
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39