Ba Tegaskan Besiktas Tak Bakal Ampuni Arsenal di Emirates
Editor Bolanet | 21 Agustus 2014 11:11
Arsenal dan Besiktas hanya bermain imbang tanpa gol di leg pertama di Turki (20/8). Menurut Ba, timnya sebenarnya bisa menang, andai mereka bisa memanfaatkan peluang yang ada dengan baik.
Ia pun menjamin hal serupa tak akan terulang di kandang The Gunners nanti.
Kadang anda memang harus menjalani pertandingan seperti ini. Kami membuat banyak peluang namun tidak bisa menyelesaikannya. Ada banyak hal yang tidak bisa kami selesaikan, tutur Ba menurut laporan HITC Sport.
Namun di London nanti, kami tidak akan menyia-nyiakan kesempatan di muka gawang. Kami tidak akan pergi ke London untuk melihat Big Ben. Kami bukan turis. Setelah performa kami malam ini, Arsenal akan menghadapi kami lebih serius. Emirates akan penuh, namun hal tersebut tak akan mengganggu kami, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilshere Senang Trio Jerman Arsenal Kembali
Liga Champions 20 Agustus 2014, 22:39 -
Wilshere Waspadai Semangat Besiktas
Liga Champions 20 Agustus 2014, 21:36 -
Wilshere Akui Arsenal Disambut Atmosfer Panas Besiktas
Liga Champions 20 Agustus 2014, 20:49 -
Wenger Dilempar Botol, Arsenal Ajukan Protes Resmi
Liga Champions 20 Agustus 2014, 15:55 -
'Kartu Merah Ramsey Kehilangan Besar Bagi Arsenal'
Liga Champions 20 Agustus 2014, 15:48
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23