Arteta: Dortmund Menang di Emirates Kecerobohan Arsenal
Editor Bolanet | 4 November 2013 10:25
- Jelang duel maut antara Borussia Dortmund dan di Liga Champions minggu ini, Mikel Arteta menyebut timnya tak lebih buruk dari kontestan Bundesliga yang kini diasuh oleh Jurgen Klopp tersebut.
Bahkan gelandang asal Spanyol itu tak ragu menyebut bahwa kemenangan Dortmund 2-1 di pertemuan sebelumnya di Emirates Stadium adalah buah kesalahan tim.
Tidak (Arsenal tak lebih buruk dari Dortmund). Kami kemasukan gol ketika permainan kami berada di puncaknya. Kami hampir mencetak gol kedua untuk mengakhiri perlawanan mereka, jelasnya pada situs resmi klub.
Tim tahu bahwa di Liga Champions, melawan tim seperti itu tidak akan ada banyak peluang terjadi. Sudah jelas bahwa kami kalah karena kesalahan yang kami buat sendiri, pungkas Arteta.
The Gunners bakal miliki modal bagus saat bertandang ke Signal Iduna Park minggu ini menyusul kemenangan 2-0 yang mereka catatkan atas Liverpool di ajang Premier League pekan lalu. [initial]
(ars/rer)
Bahkan gelandang asal Spanyol itu tak ragu menyebut bahwa kemenangan Dortmund 2-1 di pertemuan sebelumnya di Emirates Stadium adalah buah kesalahan tim.
Tidak (Arsenal tak lebih buruk dari Dortmund). Kami kemasukan gol ketika permainan kami berada di puncaknya. Kami hampir mencetak gol kedua untuk mengakhiri perlawanan mereka, jelasnya pada situs resmi klub.
Tim tahu bahwa di Liga Champions, melawan tim seperti itu tidak akan ada banyak peluang terjadi. Sudah jelas bahwa kami kalah karena kesalahan yang kami buat sendiri, pungkas Arteta.
The Gunners bakal miliki modal bagus saat bertandang ke Signal Iduna Park minggu ini menyusul kemenangan 2-0 yang mereka catatkan atas Liverpool di ajang Premier League pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silva Dambakan Trofi Liga Champions Sebelum Pensiun
Liga Champions 3 November 2013, 23:35 -
Howard Webb Hakimi Laga Juventus vs Madrid
Liga Champions 3 November 2013, 22:10 -
'Pastore tak Mungkin Gabung Napoli'
Liga Champions 3 November 2013, 21:45 -
Silva Yakin City Bakal Lewati Penyisihan Grup UCL
Liga Champions 3 November 2013, 19:40 -
Pogba: Lawan Madrid, Kami Harus Menang
Liga Champions 3 November 2013, 19:05
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39