Arsenal Disarankan Rekrut Zlatan Ibrahimovic
Editor Bolanet | 10 Maret 2016 10:43
Ibrahimovic tampil gemilang dalam kemenangan 2-1 PSG saat melawan Chelsea di Stamford Bridge dengan satu gol dan satu assist. Kemenangan ini membawa PSG melaju ke perempat final dengan agregat 4-2.
Usai pertandingan tersebut, Rio Ferdinand mengklaim bahwa klub-klub Premier League butuh pemain seperti penyerang 34 tahun tersebut. Dan saat ditanya mengenai klub mana yang butuh seorang Ibrahimovic, Rio Ferdinand menyebut Arsenal.
Arsenal. Dia akan memberikan mereka mentalitas pemenang, klaim Rio Ferdinand seperti dilansir Daily Star.
Sebelum menyebut Arsenal, Rio Ferdinand juga pernah mengatakan bahwa Manchester United butuh pemain seperti mantan penyerang Barcelona itu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink: Hazard Akan Jadi Pembeda Kontra PSG
Liga Champions 9 Maret 2016, 16:14 -
Chelsea Dibuat Kaget Permintaan Gaji Cavani
Liga Inggris 9 Maret 2016, 15:26 -
PSG Dapat Tanggapan Soal Transfer Hazard
Liga Inggris 9 Maret 2016, 14:58 -
Jelang Chelsea, Blanc Sebut Verratti Masih Tanda Tanya
Liga Champions 9 Maret 2016, 14:00 -
Ibrahimovic Sayangkan Absennya Terry
Liga Champions 9 Maret 2016, 13:40
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39