Ancelotti Yakin Dapat La Decima
Editor Bolanet | 31 Maret 2014 01:38
Lancarnya jalan Madrid di Liga Champions juga diwarnai dengan ketajaman yang menakutkan. Sejauh ini, Madrid sudah mengemas 29 gol dalam delapan pertandingan.
Dalam babak perempat final, Madrid dipertemukan dengan Borussia Dortmund, lawan mereka di semifinal musim lalu. Carlo Ancelotti merasa yakin Madrid akan bisa mengatasi perlawanan Dortmund asalkan mendapat dukungan dari fans.
Madrid akan menjadi tuan rumah lebih dulu. Los Blancos bakal menjamu Dortmund tengah pekan ini di Santiago Bernabeu pada leg pertama. Demi mimpi meraih La Decima, Ancelotti meminta dukungan penuh Madridista.
Rabu nanti kita akan melihat atmosfer luar biasa di Bernabeu. Semua orang di sini memimpikan La Decima. Mereka semua tahu kami bisa menang asalkan semua orang mendukung tim, harap Ancelotti.
Musim lalu Madrid harus menghadapi Dortmund empat kali di ajang Liga Champions. Secara umum, Dortmund masih berhasil unggul atas El Real, termasuk keberhasilan lolos ke final. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Sudah Tawarkan Kontrak Pada Cole?
Liga Spanyol 30 Maret 2014, 18:57 -
United Inginkan Ancelotti Untuk Gantikan Moyes?
Liga Champions 30 Maret 2014, 18:45 -
Wasit Gamez Siap Kartu Merah Ronaldo Lagi
Liga Spanyol 30 Maret 2014, 17:31 -
Liga Spanyol 30 Maret 2014, 17:16
-
Setelah Rayo, Bale Mulai Tatap Dortmund
Liga Champions 30 Maret 2014, 16:02
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39