Ancelotti: Ronaldo Wakili Kombinasi Sempurna
Editor Bolanet | 15 Januari 2014 07:49
Allenatore Real Madrid itu melihat bahwa Cristiano Ronaldo adalah sosok yang sempurna untuk mewakili gambaran pesepakbola ideal yang ia inginkan.
Ia adalah seorang pemain yang hebat dan juga profesional yang hebat. Ada banyak contoh pemain berbakat yang tidak bertahan dengan waktu lama karena mereka tidak memiliki profesionalisme seperti Ronaldo, tuturnya pada RealMadrid.com.
Dalam sepakbola modern, anda harus bekerja keras untuk mendapatkan hak menunjukkan talenta anda. Menurut saya itu adalah kombinasi yang sempurna, pungkas Ancelotti.
Penghargaan terkini untuk profesionalisme Ronaldo adalah Ballon d'Or 2013. Sosok asal Madeira, Portugal itu akhirnya bisa menghentikan dominasi Lionel Messi selama empat tahun beruntun dengan meraih Ballon d'Or-nya yang kedua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Sepakbola Butuh Pemain Seperti Ronaldo
Liga Spanyol 14 Januari 2014, 22:27 -
Messi: Tanpa Cedera, Belum Tentu Saya Menang
Liga Champions 14 Januari 2014, 20:28 -
Kembali Berlatih, Skuat Madrid Foto Bareng Trofi Ballon d'Or CR7
Bolatainment 14 Januari 2014, 18:45 -
Menangi Ballon d'Or 2013, Ronaldo Banjir Pujian
Editorial 14 Januari 2014, 16:58 -
Blatter Lega Dapat Maaf Ronaldo
Liga Champions 14 Januari 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39