Ancelotti: Ronaldo Ditakdirkan Cetak Rekor
Editor Bolanet | 5 November 2014 07:16
Striker Los Blancos tersebut gagal mencetak gol untuk pertama kalinya semenjak awal September, kala tim asuhan Ancelotti menang 1-0 atas kubu Brendan Rodgers di Santiago Bernabeu.
Pertandingan berjalan dengan baik, meski kami tidak bisa mencetak gol kedua. Cristiano sudah berulang kali mencoba untuk mencetak gol, ia bekerja sama dengan yang lain namun tidak beruntung dan kiper Simon Mignolet membuat beberapa penyelamatan bagus, tutur Ancelotti pada reporter.
Saya yakin ia akan memecahkan rekor, tidak ada masalah. Apakah itu merupakan ketakutan? Cepat atau lambat, ia akan memecahkan rekor, karena itulah takdir Cristiano, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Bale Mustahil Bisa Samai Ronaldo'
Liga Spanyol 4 November 2014, 23:03 -
Cruyff: Kroos Sebenarnya Suka Barcelona
Liga Spanyol 4 November 2014, 21:59 -
Madrid Bertemu Liverpool, Alonso Pendam Sesal
Liga Champions 4 November 2014, 21:42 -
Zubi: Madrid Tak Seperti Barca Era Guardiola
Liga Spanyol 4 November 2014, 21:25 -
Ingin Kalahkan Liverpool, Arbeloa Tuntut Madrid Tetap Kerja Keras
Liga Champions 4 November 2014, 19:45
LATEST UPDATE
-
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10