Ancelotti Puas Lihat 'Reaksi Cepat' Madrid
Editor Bolanet | 6 November 2013 09:49
Meski demikian, ternyata pelatih Carlo Ancelotti tetap bangga dengan raihan timnya. Ia juga menyebut bahwa Real Madrid memberikan reaksi yang tepat di baba kedua, setelah gol penalti Arturo Vidal membuat Juve unggul di paruh pertama.
Saya meninggalkan tempat ini dengan perasaan puas usai melihat penampilan tim di babak kedua. Reaksi yang mereka tampilkan sungguh amat baik, jelas Ancelotti menurut laporan yang diturunkan oleh Soccernews.
Setelah istirahat babak pertama, kami adalah tim yang lebih baik dalam hal keberanian dan agresivitas, tutupnya.
Hasil imbang ini hanya memberikan tambahn satu poin untuk Madrid, yang masih memimpin klasemen grup. Namun positifnya, di laga berikut mereka hanya membutuhkan tambahan satu angka agar dapat memastikan lolos ke babak 16 besar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raul: Juve Adalah Rival Berat Madrid
Liga Champions 5 November 2013, 22:24 -
Bermain di Kandang, Llorente Yakin Juve Pukul Balik Madrid
Liga Champions 5 November 2013, 18:53 -
Varane: Zidane Buat Madrid Tenang
Liga Champions 5 November 2013, 15:00 -
Puasa Gol Menahun, Tevez Ingin Bobol Gawang Madrid
Liga Champions 5 November 2013, 14:50 -
Ancelotti Sanggah Absennya Alonso Sebabkan Real Keropos
Liga Champions 5 November 2013, 14:40
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39