Ancelotti: Barca Bukan Parameter Masa Depan PSG
Editor Bolanet | 10 April 2013 14:30
Hal itu diungkapkannya, menjelang pertandingan leg kedua perempat final Liga Champions di Nou Camp, dini hari nanti. Sebelumnya, Ancelotti juga tampak tidak peduli dengan ada atau tidaknya bintang Blaugrana, Lionel Messi.
Sikap tersebut ia tunjukkan, karena merasa laga nanti bukanlah penentu masa depan sebuah klub seperti Les Parisiens. Baginya, melawan Barca hanyalah pengalaman berharga, bagi masa depan klub.
Itu hanya bisa menjadi sebuah langkah baik bagi perkembangan, namun tidak mengubah apapun di masa depan PSG. Kami sedang berupaya membangun masa depan yang fantastis, dan akan luar biasa apapun hasil nanti. Jika gagal, kami akan kembali musim depan, ujar pelatih asal Italia itu.
Saya tidak khawatir, semua orang di sini bahagia bersama PSG. Ini akan menjadi laga yang menarik. Semuanya tahu laga akan sulit, karena kami minim peluang. Namun kami tetap memilikinya, seperti yang kami tunjukkan di leg pertama, di mana kami sanggup bermain dengan klub hebat. (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tacchinardi: Kontra Bayern, Juve Bisa Balikkan Keadaan
Liga Champions 9 April 2013, 18:00 -
Xavi: Dihantam Cedera, Barca Masih Favorit
Liga Champions 9 April 2013, 16:20 -
Terim: Real Madrid Klub Terbaik di Muka Bumi
Liga Champions 9 April 2013, 16:05 -
Kontra Galatasaray, Mou Ingin Madrid Tampil Ganas
Liga Champions 9 April 2013, 15:55 -
Momen Jelang Laga UCL: Galatasaray vs Madrid
Open Play 9 April 2013, 14:50
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39