Ancelotti: Bale Beruntung Tak Bermain di Piala Dunia
Editor Bolanet | 23 April 2014 08:07
Usai mencetak gol kemenangan Madrid di Final Copa del Rey, Bale sempat absen di sesi latihan jelang duel melawan Bayern Munich di Liga Champions. Ia dilaporkan menderita flu, namun menurut Ancelotti anak buahnya itu berada di dalam kondisi baik.
Ia baik-baik saja, ia merasa percaya diri atas gol tersebut. Pada awalnya ia mungkin memiliki masalah, namun ia kini merasa nyaman dengan semua orang. Ia menjalani musim yang baik dan saya pikir ia mungkin bakal lebih baik musim depan, tutur Ancelotti menurut laporan situs resmi klub.
Ia beruntung tidak bermain di Piala Dunia dan kami semua puas dengan performanya musim ini, pungkasnya.
Bale dan Ancelotti kini tengah bersiap untuk menghadapi Bayern di leg pertama semifinal Liga Champions dini hari nanti di Santiago Bernabeu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Masih Anggap Messi Yang Terbaik
Liga Champions 22 April 2014, 23:14 -
Kelemahan Bayern di Mata Ancelotti
Liga Champions 22 April 2014, 23:00 -
Diminati Madrid, De Sciglio Merasa Tersanjung
Liga Champions 22 April 2014, 22:05 -
Ancelotti: Bayern Kelemahan Madrid, Bukan Kelemahan Saya
Liga Champions 22 April 2014, 21:41 -
Ancelotti Tidak Akan Ambil Resiko Soal Ronaldo
Liga Champions 22 April 2014, 20:41
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39