Alves: Bayern Tidak Lebih Bagus Dari Barca
Editor Bolanet | 2 Mei 2013 17:53
Bayern menghajar Barca 4-0 di Allianz Arena sebelum menggilas lagi Barca 3-0 di Camp Nou. Meski kalah telak dua kali, Alves masih yakin bahwa Bayern hanya lebih bagus dari Barca dalam pertandingan dua leg saja.
Saya tidak percaya bahwa secara keseluruhan Bayern lebih bagus dari Barca. Namun mereka memang lebih bagus dalam duel dua leg kali ini dan layak mencapai final. Kami tidak bermain dengan kemampuan terbaik dan hal itu punya pengaruh besar dalam pertandingan level tinggi semacam ini, ujar Alves kepada para reporter.
Meski demikian, Alves tetap memberikan ucapan selamat kepada Bayern. Perbedaan kedua tim, menurut Alves, adalah kemampuan menyelesaikan peluang.
Tak ada lagi yang bisa kami lakukan selain memberikan penghormatan dan ucapan selamat kepada Bayern. Mereka adalah tim hebat, bisa menyelesaikan peluang dengan sangat tajam, tambahnya. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alves Tegaskan Misi Balas Dendam Barcelona
Liga Champions 1 Mei 2013, 11:32 -
Dani Alves Angkat Topi Untuk Bayern
Liga Champions 24 April 2013, 15:27 -
Dani Alves: Sihir Messi Bakal Memudahkan Barca
Liga Champions 22 April 2013, 12:38 -
Dani Alves: Villa dan Alexis Sanchez Tak Perlu Dijual
Liga Spanyol 20 April 2013, 22:03 -
Alves: Saya Tak Akan Jual Pemain Barca
Liga Spanyol 19 April 2013, 22:15
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39