Alonso: Saya Akan Bahagia Jika Madrid Juara
Editor Bolanet | 27 Mei 2016 12:22
Sebagai seorang Madridista, Alonso lantas sama sekali tidak ragu dan mengatakan bahwa ia berharap tim asuhan Zinedine Zidane bakal keluar sebagai juara di Milan, seperti di Lisbon dua tahun silam.
Semoga yang terbaik akan menang, namun jika Madrid yang menjadi juara, saya akan merasa bahagia. Saya berharap pertandingan berjalan menarik nanti, tutur Alonso pada Marca.
Alonso sendiri tengah mempersiapkan diri untuk menghadapi perlombaan di Monte Carlo, Monaco. Namun demikian, ia mengaku tidak akan datang langsung ke Milan dan menyaksikan pertandingan kedua tim.
Milan memang dekat dengan sini, namun kami tidak bisa pergi dan menonton pertandingan secara langsung. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Perpanjang Kontrak Real Madrid Usai Final UCL
Liga Spanyol 26 Mei 2016, 22:24 -
Jelang Final, Bale: Yang Penting Jaga Emosi
Liga Spanyol 26 Mei 2016, 20:23 -
Menilik Perbandingan Nilai Skuat Real dan Atletico Madrid
Editorial 26 Mei 2016, 19:09 -
Xavi Beri Dukungan Untuk Atletico Dari Televisi
Liga Champions 26 Mei 2016, 17:56 -
Xavi Jagokan Atletico Juara Liga Champions
Liga Champions 26 Mei 2016, 17:50
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40