Alonso: Atletico Tak Cuma Kuat di Belakang
Editor Bolanet | 26 April 2016 14:40
Atletico adalah tim dengan pertahanan yang tangguh. Namun, menurut Alonso, itu bukan satu-satunya kekuatan mereka.
Lini pertahanan jelas merupakan salah satu kekuatan mereka, tapi tidak cuma itu. Atletico tahu caranya bermain sepakbola, dan mereka sangat berbahaya saat menyerang, kata Alonso seperti dilansir situs resmi Bayern.
Mereka memenangi possession dengan pressing yang agresif, lalu bermain sangat direct dan cepat secara vertikal menuju gawang.
Kami harus cerdas. Kami tahu kalau kami akan bermain setidaknya selama 180 menit (dalam dua leg). Namun, kami takkan mengincar imbang di Madrid. Mental kami, kami selalu turun untuk menang, tegasnya.
Atletico hanya kebobolan 26 gol dalam 51 laga resmi yang sudah mereka mainkan di semua ajang musim ini. [initial]
Klik Juga:
- Bedah Kekuatan Semifinal UCL: Atletico Madrid
- Bedah Kekuatan Semifinal UCL: Bayern Munchen
- Bernat Puji Semangat Tim Atletico
- Martinez Paparkan Kehebatan Atletico
- Alonso: Harus Siap 100 Persen Lawan Atletico
- Thiago: Atletico Tak Sebanding Barcelona dan Madrid
- Martinez: Atletico Lawan Paling Tangguh
- Vidal: Tim Manapun Sulit Menang Lawan Bayern
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Madrid, Man City Bertumpu Pada De Bruyne
Liga Champions 25 April 2016, 22:22 -
Yaya Toure Absen Lawan Real Madrid
Liga Champions 25 April 2016, 20:34 -
Menyimak Sisi Gelap Semifinal Liga Champions
Editorial 25 April 2016, 19:05 -
Liga Champions, Persembahan Bayern untuk Perpisahan Pep
Liga Champions 25 April 2016, 18:23 -
Ada Trio BBC, Ini Skuat Madrid Lawan Man City
Liga Champions 25 April 2016, 17:35
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10