Allegri: Tanyakan Milan Tentang Masa Depan Saya

Editor Bolanet | 25 Oktober 2012 05:13
Allegri: Tanyakan Milan Tentang Masa Depan Saya
Massimiliano Allegri. (c) AFP
- Seusai kalah dari , masa depan Massimiliano Allegri bersama AC Milan kembali dipertanyakan.

Allegri mencoba keberuntungannya dengan menerapkan formasi 3-4-3 kala timnya bersua Malaga di matchday 3 Liga Champions. Hasilnya buruk, Milan malah kembali terpuruk setelah mereka kalah berat gol semata wayang .

Kondisi ini tentu saja mencuatkan pertanyaan mengenai masa depan Allegri bersama Rossoneri. Ketika ditanya mengenai hal tersebut, pelatih 45 tahun ini meminta para wartawan untuk menanyakan kembali kepada pihak klub.

Akankah saya akan tetap berada di bangku cadangan Sabtu nanti? Anda harus bertanya kepada klub, terang pelatih Il Diavolo ini.

Allegri pun mengaku bahwa dirinya kecewa dengan hasil yang diterima timnya sebab Milan bermain cukup baik pada pertandingan tersebut. [initial]

LIGA CHAMPIONS - Review: Malaga Perdalam Luka Milan (foti/bgn)