Allegri Keluhkan Lolosnya Barcelona di Liga Champions
Rero Rivaldi | 10 Maret 2017 07:50
Bola.net - - Bos , Massimiliano Allegri, mengatakan sukses mengejutkan lolos ke 8 besar Liga Champions adalah sesuatu yang buruk bagi tim lain yang berusaha untuk meraih gelar juara.
Barca melakukan comeback terhebat di sejarah kompetisi kemarin, usai mereka membalikkan defisit empat gol dari PSG di leg pertama dan akhirnya menang 6-1 dan lolos dengan agregat 6-5.
Tiga gol mereka datang sejak menit ke-88 dan Allegri mengaku kagum dengan pencapaian tersebut.
Namun ia merasa bahwa sukses Barca maju ke perempat final membuat kini ada tiga tim yang layak dianggap jadi favorit juara selain Juve.
Tanpa mengurangi rasa hormat ke PSG, memiliki Barcelona di perempat final - dan saya tahu saya masih harus berusaha mencapai babak itu - bukan sesuatu yang memuaskan, tutur Allegri menurut Goal International.
Sesuatu seperti apa yang terjadi pada Barcelona di Paris, di mana mereka kalah 4-0, tidak terjadi tiap tahun, atau bahkan tiap lima tahun.
Jadi wajar jika kini Barcelona difavoritkan untuk juara Liga Champions, bersama dengan Bayern Munchen dan Real Madrid.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: AC Milan Tak Pernah Mati
Liga Italia 9 Maret 2017, 22:38 -
Suatu Saat Nanti, Montella Bisa Saja Latih Juventus
Liga Italia 9 Maret 2017, 21:54 -
Hadapi Juventus, Ini Seruan Montella Pada Milan
Liga Italia 9 Maret 2017, 21:20 -
Juventus Belum Kehabisan Tenaga
Liga Italia 9 Maret 2017, 20:48 -
Allegri Komentari Momen Epik Barcelona
Liga Champions 9 Maret 2017, 18:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39