Allegri: Juventus Dibangun Untuk Bersaing Dengan Barca-Madrid
Editor Bolanet | 14 September 2016 09:45
Juventus tengah pekan ini akan memulai kampanye mereka di Liga Champions. Sevilla akan menjadi ujian pertama Gianluigi Buffon dkk untuk mewujudkan target mereka di Liga Champions.
Jelang pertemuan di Juventus Stadium tersebut, Allegri mengatakan bahwa target timnya adalah meraih kemenangan dan menjaga peluang lolos ke babak berikutnya.
Juventus adalah tim yang dibangun untuk bertarung bersama tim-tim seperti Real Madrid, Barcelona, Bayern Munchen dan Manchester City demi melewati semua jalan di Liga Champions, ujarnya.
Kami hanya kehilangan empat pemain dari skuat ini, kami masih menyusun tim dan para pemain baru beradaptasi. Jadi kami masih bekerja untuk meningkatkan diri. Tim telah memulai relatif baik di Serie A, kami akan mencoba untuk memulai dengan baik di Liga Champions, sambungnya.
Kemenangan melawan Sevilla akan menjadikan kampanye kami di Liga Champions dimulai dengan baik, dan membuat kami menjaga pondasi untuk target pertama kami, lolos ke babak knock out, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Harus Jadi Protagonis di Liga Champions
Liga Champions 13 September 2016, 20:43 -
Cannavaro: Saya Ingin Latih Juventus, Napoli, Inter dan Parma
Liga Italia 13 September 2016, 17:34 -
Chelsea Sekarang Dipandang Mulai Mirip Juventus
Liga Inggris 13 September 2016, 17:30 -
Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs Sevilla
Liga Champions 13 September 2016, 16:06 -
Prediksi Juventus vs Sevilla 15 September 2016
Liga Champions 13 September 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39