Allegri: Juve Menang Karena Bagus di Depan, Rapi di Belakang
Editor Bolanet | 16 September 2015 09:02
- Pelatih , Massimiliano Allegri tampaknya paham betul apa yang harus dilakukan timnya saat bertemu tim seperti Manchester City.
Sebelum dikalahkan Juventus, The Citizens merupakan tim yang selalu menang di lima pertandingan awal Premier League dengan catatan gol yang bagus. Bukan hanya itu, anak asuh Manuel Pellegrini juga sama sekali belum pernah kebobolan di kompetisi domestik.
Sadar bahwa lawan mereka punya kemampuan lebih dari cukup untuk mengalahkan Juventus -yang tampil buruk di Serie A. Allegri pun mengaku bahwa dirinya fokus untuk bermain rapi di lini belakang, dan selalu mencoba maksimal setiap mendapatkan peluang.
Sepakbola adalah permainan sederhana. Untuk memenangkan pertandingan, anda harus baik dalam serangan dan rapi di belakang. Itulah yang Juventus lakukan malam ini. Di kandang pemimpin klasemen Premier League, tandasnya.[initial]
(jfc/dzi)
Sebelum dikalahkan Juventus, The Citizens merupakan tim yang selalu menang di lima pertandingan awal Premier League dengan catatan gol yang bagus. Bukan hanya itu, anak asuh Manuel Pellegrini juga sama sekali belum pernah kebobolan di kompetisi domestik.
Sadar bahwa lawan mereka punya kemampuan lebih dari cukup untuk mengalahkan Juventus -yang tampil buruk di Serie A. Allegri pun mengaku bahwa dirinya fokus untuk bermain rapi di lini belakang, dan selalu mencoba maksimal setiap mendapatkan peluang.
Sepakbola adalah permainan sederhana. Untuk memenangkan pertandingan, anda harus baik dalam serangan dan rapi di belakang. Itulah yang Juventus lakukan malam ini. Di kandang pemimpin klasemen Premier League, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Ingin Barca Menjadi Tim Pertama Juarai UCL Beruntun
Liga Champions 15 September 2015, 23:47 -
Del Piero: Pogba Unik dan Langka
Liga Italia 15 September 2015, 23:15 -
Buffon Kagumi Sosok Sergio Aguero
Liga Champions 15 September 2015, 14:00 -
Buffon: Semua Sedih Usai Dikalahkan Barca di Final Musim Lalu
Liga Champions 15 September 2015, 13:01 -
Buffon: City Kandidat Juara Liga Champions
Liga Champions 15 September 2015, 12:16
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39