Alaba: Clean Sheet, Target Tercapai
Editor Bolanet | 6 April 2016 10:22
Bayern clean sheet alias tidak kebobolan, mencegah Benfica pulang dengan gol tandang. Menurut pemain Bayern David Alaba, dengan begitu berarti salah satu target timnya sudah tercapai.
Kami meraih clean sheet dan itu merupakan target kami. Target kami yang lainnya adalah menang, kata Alaba seperti dilansir situs resmi Bayern.
Akan lebih aman sebenarnya jika kami bisa mencetak gol kedua dan ketiga (namun itu tak terjadi), pungkasnya.
Leg kedua akan dimainkan di markas Benfica pekan depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi: Madrid Bisa Kalahkan Semua Klub
Liga Champions 5 April 2016, 23:56 -
Navas Minta City Tak Hanya Fokus Kawal Ibrahimovic
Liga Champions 5 April 2016, 23:14 -
Schurrle: Kami Akan Merepotkan Real Madrid
Liga Champions 5 April 2016, 18:14 -
Rakitic: Treble? Tak Ada Target Konkrit
Liga Spanyol 5 April 2016, 15:04 -
Prediksi Skor Matthaus dan Deco
Liga Champions 5 April 2016, 14:58
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39