Adrien: Chelsea Favorit Juara, Sporting Tak Gentar
Editor Bolanet | 30 September 2014 08:27
Namun, menurut Adrien, Sporting takkan menyerah begitu saja.
Chelsea jelas diunggulkan, tak cuma untuk memenangi laga ini, tapi juga untuk meraih trofi. Meski demikian, saat laga dimulai, kami harus membuang jauh pikiran tersebut dan fokus hanya pada satu hal, papar Adrien dalam konferensi pers pralaga seperti dilansir situs resmi UEFA.
Di hadapan para pendukung setia kami, Sporting berjanji akan menampilkan permainan terbaik demi bisa meraih hasil positif, tegas pemain 25 tahun Portugal tersebut.
Pada matchday pertama beberapa waktu lalu, Sporting dan Chelsea sama-sama bermain seri 1-1. The Blues ditahan di Stamford Bridge, sedangkan Sporting berbagi poin dengan Maribor di Slovenia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard Berambisi Raih Trofi Liga Champions
Liga Champions 29 September 2014, 23:44 -
Preview: Sporting vs Chelsea, Awas Rekor Kandang
Liga Champions 29 September 2014, 21:00 -
Mourinho: Oscar dan Willian Kurang Liburan
Liga Inggris 29 September 2014, 19:00 -
Hazard: Diprovokasi, Diego Costa Harus Tetap Tenang
Liga Inggris 29 September 2014, 17:31 -
Unbeaten Sporting vs Streak Margin Satu Chelsea
Liga Champions 29 September 2014, 15:49
LATEST UPDATE
-
Calhanoglu Ungkap Alasan Tolak Bayern dan Mimpi Besarnya di Inter
Liga Italia 25 Maret 2025, 13:21 -
Jadwal Tayang Timnas Indonesia vs Bahrain di TV Mana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:16 -
Head to Head Timnas Indonesia vs Bahrain: Misi Balas Dendam di GBK!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:15 -
Liverpool di Persimpangan: Perpanjangan Kontrak atau Risiko Kemunduran?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:15 -
Eduardo da Silva dan Cedera Mengerikan yang Mewarnai Kariernya
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:11 -
Usia Bukan Halangan! Rekor Ronaldo di Portugal Setelah 30 Tahun Luar Biasa
Piala Eropa 25 Maret 2025, 12:57 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: Benarkah Kekalahan Jadi Bencana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:57 -
Kluivert Yakin Dean Huijsen Bakal Tinggalkan Bournemouth Musim Depan
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:45 -
Eks Bintang Arsenal Ini Terkena Tuberkulosis Tak Lama Setelah Gabung PSV
Liga Eropa Lain 25 Maret 2025, 12:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10