4 Kartu Merah, Ibrahimovic Samai Rekor Davids
Editor Bolanet | 12 Maret 2015 11:40
Ibrahimovic dikartu merah langsung ketika memperkuat dalam duel leg kedua babak 16 besar musim 2014/15 melawan tuan rumah , Kamis (12/3). Itu adalah kartu merah keempat Ibrahimovic selama berkiprah di kompetisi elit ini.
Ibrahimovic diusir wasit secara kontroversial setelah dianggap menerjang kaki dalam sebuah perebutan bola di menit 31. Meski kehilangan sang striker Swedia, PSG sukses meraih hasil imbang 2-2 lewat extra time dan lolos ke perempat final berkat keunggulan gol tandang dalam agregat 3-3.
Seperti dikatakan di atas, kartu merah melawan Chelsea adalah kartu merah keempat Ibrahimovic di Liga Champions. Tiga kartu merah sebelumnya didapat Ibrahimovic bersama PSG musim 2012/13 (merah langsung), Inter Milan musim 2006/07 (dua kartu kuning) dan Juventus musim 2005/06 (dua kartu kuning).
Sama seperti Ibrahimovic, Davids juga mengoleksi empat kartu merah dalam kariernya di Liga Champions. Namun, Davids tak pernah mendapatkan kartu merah langsung. Keempatnya berupa dua kartu kuning dalam sebuah laga. Davids mendapatkannya bersama Juventus sekali di musim 2000/01, dua kali di musim 2001/02 serta sekali di edisi 2002/03. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertahankan Loftus-Cheek, Mourinho Janjikan Tim Utama
Liga Inggris 11 Maret 2015, 22:35 -
Thiago Silva Bicara Ancaman Chelsea, Hazard dan Ibra
Liga Champions 11 Maret 2015, 21:03 -
Zenden Yakin Chelsea Sanggup Tendang PSG
Liga Champions 11 Maret 2015, 18:45 -
Chelsea Sudah Lepas Penawaran Untuk Douglas Costa
Liga Inggris 11 Maret 2015, 16:38 -
Mourinho Sindir Iming-iming Bonus PSG Kepada Pemainnya
Liga Champions 11 Maret 2015, 12:58
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23