Kiprah Wakil Bundesliga di Pentas Eropa: Berjaya di Liga Champions dan Liga Europa
Asad Arifin | 11 Desember 2020 09:13
Bola.net - Fase grup Liga Champions dan Liga Europa baru saja usai. Bundesliga mengirim lima klub untuk berlaga di dua kompetisi top tersebut. Dari lima tim itu, semuanya mampu lolos dari fase grup.
Bundesliga mengirim empat tim untuk berlaga di Liga Champions yakni Bayern Munchen, Borussia Dortmund, RB Leipzig, dan Borussia Mongchengladbah. Lalu, ada dua tim yang berlaga di Liga Europa: Bayer Leverkusen dan Hoffenheim.
Sebenarnya, ada enam yang bisa menjadi wakil Bundesliga. Akan tetapi, langkah Wolfsburg untuk berlaga di fase grup Liga Europa kandas di babak kualifikasi. Mereka kalah dengan skor 2-1 dari AEK Athens.
Wakil Bundesliga di Liga Champions
Bayern Munchen menjadi jagoan utama Bundesliga di Liga Champions. Tergabung di Grup A, sang juara bertahan tidak menemui kendala berarti. Bayern lolos sebagai juara grup dengan meraih 16 poin.
Dortmund juga sukses menjadi juara grup di Liga Champions. Pasukan Lucien Favre unggul dari Lazio, Club Brugge, dan Zenitp pada persaingan di Grup F. Dortmund meraih 13 poin dan hanya sekali kalah.
Jalan terjal harus dilalui dua wakil Bundesliga lain yakni RB Leipzig dan Gladbach. Kedua tim harus menunggu hingga laga terakhir untuk bisa melaju ke babak 16 Besar.
RB Leipzig bersaing ketat dengan PSG dan Manchester United di Grup H. Die Roten Bullen berada di runner-up klasemen akhir. Gladbach punya grup lebih sulit dengan Real Madrid, Shakhtar, dan Inter Milan di Grup B.
Gladbach kalah pada laga terakhir kontra Real Madrid. Namun, mereka tetap lolos babak 16 Besar usai laga Shakhtar dengan Inter berakhir imbang 0-0.
Tanpa Kendala di Liga Europa
Di Liga Europa, wakil Bundesliga tampil dominan di grupnya masing-masing. Bayer Leverkusen sukses menjadi juara Grup C, sedangkan Hoffenheim tanpa kendala menjadi juara Grup L.
Leverkusen meraih 15 poin dari enam laga, mereka sekali kalah di fase grup. Lucas Alario dan kolega sukses mencetak 21 gol. Leverkusen pun menjadi klub paling produktif di fase grup.
Hoffenheim tidak kalah gemilang. Hoffenheim tidak pernah kalah pada enam laga di Grup L. Mereka hanya sekali gagal menang saat berjumpa Red Star. Hoffenheim hanya kebobolan dua gol pada laga fase grup.
Well, semoga sukses pada fase gugur ya!
Baca Ini Juga:
- Diincar Juventus dan Chelsea, Ada Kemungkinan David Alaba Bertahan di Bayern
- Barcelona BU, Bayern Munchen Siap Tampung Frenkie De Jong
- Kabar Baik MU! Dortmund Turunkan Harga Jual Jadon Sancho
- Real Madrid dan Manchester United Sebaiknya Lupakan Haaland, Ini Alasannya
- Manchester United Hidupkan Minat untuk Winger Bayer Leverkusen Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka, Manchester United, dan Gol Terindah Dalam Karirnya
Liga Champions 10 Desember 2020, 18:25 -
Jadi Raja Gol Liverpool di Liga Champions, Mohamed Salah Bikin Jurgen Klopp Kaget
Liga Champions 10 Desember 2020, 16:30 -
Lucaz Vazquez Akui Nego Kontrak di Real Madrid Buntu, Kode untuk Manchester United?
Liga Spanyol 10 Desember 2020, 16:16 -
Liverpool Diimbangi Midtjylland, Trent Alexander-Arnold: Hasil yang Adil
Liga Champions 10 Desember 2020, 16:05 -
Bayern Munchen Tutup Penyisihan Grup dengan Kemenangan
Galeri 10 Desember 2020, 15:54
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39