Dortmund Tidak Pede Bisa Pertahankan Jadon Sancho
Serafin Unus Pasi | 30 September 2019 21:40
Bola.net - Direktur Olahraga Borussia Dortmund, Michael Zorg angkat bicara terkait spekulasi masa depan Jadon Sancho. Zorc mengakui bahwa timnya tidak punya peluang yang besar untuk mempertahankan sang winger.
Sejak musim lalu, nama Sancho tengah naik daun. Ia menunjukkan performa yang impresif setelah diorbitkan ke tim senior Borussia Dortmund.
Winger 19 tahun itu menarik perhatian sejumlah tim papan atas Eropa. Manchester United diyakini menjadi salah satu pemain yang berniat membajaknya di musim panas 2020 mendatang.
Zorc sendiri mengaku bahwa pihaknya belum membuat keputusan apapun terkait rumor tersebut. "Kami belum membuat keptuusan mengenai masa depannya," ujar Zorc yang dikutip Kicker.
Baca komentar lanjutan Zorc di bawah ini.
Bisa Pergi
Zorc sendiri tidak bernai memberikan garansi apakah Sancho akan bertahan di Borussia Dortmund.
Ia meyakini cepat atau lambat sang pemain akan berpindah klub.
"Saya rasa kami tidak perlu menjadi seorang cenayang untuk mengetahui bahwa dia tidak akan bermain untuk klub ini dalam lima tahun ke depan." ia menandaskan.
Transfer Besar
Menurut sejumlah rumor yang beredar, Manchester United bakal mengajukan transfer terhadap sang pemain di musim panas tahun 2020 mendatang.
Mereka diyakini bakal memprioritaskan transfer Sancho. Mereka percaya sang winger memiliki kemampuan yang dibutuhkan untuk menyempurnakan lini serang mereka.
United juga diberitakan siap membayar mahal untuk mengangkut sang pemain ke Old Trafford.
Performa Apik
Musim ini Sancho kembali menunjukkan kontribusi yang bagus untuk lini serang Dortmund.
Ia tercatat sudah mengemas 4 gol dan 6 assist dari 9 penampilan untuk Die Borusien.
(Kicker)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maddison Diminta Tolak Manchester United dan Terima Pinangan Liverpool
Liga Inggris 29 September 2019, 23:30 -
Solskjaer Akui Marah Usai MU Kalah dari West Ham
Liga Inggris 29 September 2019, 22:59 -
Mata Klaim Manchester United Makin Dekat Kembali ke Jalur Juara
Liga Inggris 29 September 2019, 22:37 -
Solskjaer Tak Sabar Jalani Duel Manchester United vs Arsenal
Liga Inggris 29 September 2019, 21:44 -
Solskjaer: Roma Tidak Dibangun Dalam Sehari
Liga Inggris 29 September 2019, 19:24
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40