5 Gol Terbaik Nicolas Gonzalez, Bomber Tajam Milik Stuttgart

Serafin Unus Pasi | 17 Juni 2021 22:40
5 Gol Terbaik Nicolas Gonzalez, Bomber Tajam Milik Stuttgart
Penyerang Stuttgart, Nicolas Gonzalez (c) Bundesliga

Bola.net - Musim 2020/21 merupakan musim yang penting bagi Nicolas Gonzalez. Pemain Argentina itu kembali menunjukkan sinarnya di Stuttgart.

Gonzalez sebenarnya sudah lama bergabung dengan Stuttgart. Ia bergabung dengan klub Bundesliga itu dari Argentinos Juniors pada tahun 2018 saat ia masih berusia 20 tahun.

Advertisement

Di musim 2020/21 ini Gonzalez sering absen karena masalah cedera. Namun ketika ia bermain, ia selalu memberikan kontribusi yang apik bagi Stuttgart.

Berikut kami persembahkan lima gol terbaik Gonzalez bersama Stuttgart di atas.