Kento Momota Alami Kecelakaan Mobil Usai Juarai Malaysia Masters 2020
Anindhya Danartikanya | 13 Januari 2020 12:50
Bola.net - Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota, terluka akibat kecelakaan mobil yang ia alami di Maju Expressway (Mex Highway), Malaysia, Senin (13/1/2020)pagi waktu setempat.
Satu orang dikabarkan meninggal dunia, yakni sang supir, kala kendaraan yang membawa rombongan Momota mengalami kecelakaan.
Berdasarkan keterangan dari New Straits Time, Momota beserta tiga staff bulu tangkis lainnya tengah berkendara ketika kecelakaan terjadi. Supir mobil van meninggal di tempat.
Baru Juarai Malaysia Masters 2020
Tim pemadam kebakaran Kuala Lumpur diberitakan langsung menuju lokasi kejadian guna melakukan penyelamatan. Hingga berita ini turun, seluruh atlet bulu tangkis Jepang dilaporkan hanya mengalami luka-luka.
Momota baru saja memenangi gelar juara tunggal putra Malaysia Masters 2020. Hingga berita ini turun, belum diketahui seberapa parah luka yang dialami Momota.
Disadur dari: Bolacom/Penulis: Gregah Nurikhsani/Editor: Yus Mei Sawitri/Dipublikasi: 13 Januari 2020
Baca Juga:
- Lee Yong-dae/Kim Gi-jung Bangga Juarai Malaysia Masters 2020
- Tak Masuk Final Malaysia Masters 2020, Tunggal Putra Lakukan Evaluasi
- Gagal ke Final, Fajar/Rian Jadikan Malaysia Masters 2020 Bahan Evaluasi
- Terhenti di Semifinal Malaysia Masters, Hafiz/Gloria Sulit Bekuk China
- Tak Tembus Final Malaysia Masters, Ahsan/Hendra Akui Kekuatan Li/Liu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dibekuk China, Greysia/Apriyani Tersingkir dari Malaysia Masters 2020
Bulu Tangkis 11 Januari 2020, 14:03 -
Jadwal Indonesia di Semifinal Malaysia Masters 2020: Sabtu, 11 Januari 2020
Bulu Tangkis 11 Januari 2020, 09:23 -
Jonatan Christie Kecewa Tersingkir dari Malaysia Masters 2020
Bulu Tangkis 11 Januari 2020, 09:13 -
Lolos ke Semifinal Malaysia Master 2020, Greysia/Apriyani Dipuji BWF
Bulu Tangkis 11 Januari 2020, 09:05 -
Persiapan Mental Lebih Matang, Greysia/Apriyani ke Semifinal Malaysia Masters 2020
Bulu Tangkis 11 Januari 2020, 08:52
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39