Kejuaraan Prim-a Astec Open IX/2013 Digelar di Jakarta
Editor Bolanet | 28 Agustus 2013 17:30
Kejuaraan Prim-a Astec Open IX/2013 tersebut mempertandingkan lima kategori berdasarkan usia anak-anak, pemula, remaja, taruna dan dewasa. Sebanyak 1.300 atlet yang mewakili 15 provinsi dan juga pemain internasional dari Vietnam, akan bertarung untuk memperebutkan hadiah total sebesar Rp 200 juta serta produk dari sponsor.
Alan Budikusuma dan Susy Susanti, pasangan emas Olimpiade Barcelona 1992 adalah pendiri dan pemrakarsa Astec Open. Keduanya tergerak menggelar kejuaraan ini untuk menyemarakkan bulutangkis nasional sekaligus menyediakan perangkat olahraga bulutangkis produksi anak bangsa yang berkualitas dunia.
Ini bagian dari tanggung jawab saya dan Alan untuk terus mengembangkan dan mempopulerkan bulutangkis. Kami ingin bulutangkis terus berprestasi dan bersinar, kata Susy. Kami juga ingin membantu PBSI untuk membina dan menjaring bibit unggul yang nantinya menjadi penerus dan menjadi juara di level dunia, pungkasnya. (esa/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Kejuaraan Dunia, Ahsan/Hendra Makin Matang
Bulu Tangkis 30 Juli 2013, 19:30 -
Tunggal Putra Targetkan Semifinal Kejuaraan Dunia 2013
Bulu Tangkis 30 Juli 2013, 18:30 -
PBSI Andalkan Ganda Putra dan Campuran di Kejuaraan Dunia
Bulu Tangkis 30 Juli 2013, 17:30 -
Pemain Djarum Kudus Ikuti Kejuaraan Dunia Guangzhou
Bulu Tangkis 16 Juli 2013, 19:30 -
Surabaya Optimis Tambah Dua Emas Bulutangkis
Bulu Tangkis 25 Juni 2013, 20:15
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39