Hayom Rumbaka Tak Menyangka Mudah Kalahkan Du Pengyu
Editor Bolanet | 14 Juni 2013 18:45
Hayom berhasil memperpanjang harapan Indonesia dengan melangkah ke babak semifinal setelah membungkam pemain peringkat tiga dunia itu lewat rubber game 21-15, 15-21, 21-9. Ternyata lebih mudah dari yang saya bayangkan. Sebenarnya tidak menyangka juga, kata Hayom.
Pada rekor pertemuannya yang ketiga dengan Du Pengyu, ia mengaku telah melakukan analisis sebelum pertandingan. Hayom meningkatkan kecepatan bermainnya dan terus menyerang sehingga lawannya tak berkutik.
Secara perlawanan, saya jadi lebih mudah. Ditambah lagi saya menang angin, sedangkan dia sepertinya kurang suka dengan kondisi angin seperti ini, jelas Hayom.
Hayom pun mengaku semakin percaya diri setelah berhasil menapakkan kaki hingga semifinal. Tetapi saya belum mau sesumbar target juara. Satu persatu dulu, tambahnya.
Pada babak semifinal nanti, ia berpeluang menghadapi pemain nomor satu dunia, Lee Chong Wei, jika pemain Malaysia itu berhasil menyingkirkan pemain Thailand, Boonsak Ponsana. Mengenai strateginya menghadapi Chong Wei, Hayom mengatakan akan berusaha sebaik mungkin.
Di atas kertas memang jauh, tetapi saya tetap akan berusaha semaksimal mungkin, tutupnya. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vita/Variella Gagal Lolos ke Perempat Final
Bulu Tangkis 13 Juni 2013, 22:00 -
Kalahkan Wakil Bulgaria, Belaetrix ke Perempat Final
Bulu Tangkis 13 Juni 2013, 21:55 -
'Perang Saudara', Tontowi/Liliyana Bekuk Fran/Shendy
Bulu Tangkis 13 Juni 2013, 18:30 -
Bekuk Pemain Hong Kong, Tommy Sugiarto Belum Terkalahkan
Bulu Tangkis 13 Juni 2013, 18:07 -
Pertandingan Alot, Hayom Bungkam Wakil Jepang
Bulu Tangkis 13 Juni 2013, 17:45
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10