Hasil Indonesia Open 2022: Apriyani / Siti Fadia Tumbangkan Unggulan Kelima dari Jepang
Dimas Ardi Prasetya | 15 Juni 2022 16:59
Bola.net - Kemenangan dramatis didapatkan oleh ganda putri bulu tangkis andalan Merah Putih, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, di ajang Indonesia Open 2022.
Pasangan baru ini mengukuhkan diri sebagai giant killer alias pembunuh raksasa. Terbaru, pada babak 32 besar Indonesia Open 2022 di Istora Senayan, Jakarta, Rabu (15/06/2022), Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti mengalahkan unggulan kelima asal Jepang, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara.
Apriyani/Siti Fadia harus berjuan keras untuk bisa membekuk pasangan Jepang itu. Mereka bisa menang setelah melalui perjuangan tiga gim: 21-7 17-21 21-17.
Sebelumnya pekan lalu, Apriyani/Siti Fadia bisa menjejak sampai final Indonesia Masters 2022. Sayangnya pada final, mereka dikalahkan ganda putri China, Chen Qingchen/Jia Yifan.
Disadur dari: Bola.com/Penulis Hendry Wibowo
Published: 15/06/2022
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40