Asian Games 2018: Kevin/Marcus Menang, Indonesia Imbangi Tiongkok
Ari Prayoga | 22 Agustus 2018 20:20
- Indonesia sukses menyamakan kedudukan menjadi 1-1 dalam babak final beregu putra bulu tangkis Asian Games 2018 setelah ganda pertama Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi menang di game kedua
Ganda putra terbaik dunia itu berhasil menang dua gim langsung, 21-17 dan 21-18, atas pasangan China, Li Junhui/Liu Yuchen, di laga kedua final bulutangkis beregu putra Asian Games 2018 di Istora Senayan, Rabu (22/8/2018)
Pasangan China berhasil meraih dua angka terlebih dulu sebelum akhirnya Kevin dan Marcus mendapatkan poin pertama lewat kesalahan pebulutangkis China mengembalikan bola.
Setelah meraih poin kedua karena servis yang terlalu jauh, Kevin dan Marcus berhasil unggul 5-3 baik lewat smash keras Marcus maupun kesalahan pengembalian lawan
Ganda putra terbaik dunia itu berhasil menang dua gim langsung, 21-17 dan 21-18, atas pasangan China, Li Junhui/Liu Yuchen, di laga kedua final bulutangkis beregu putra Asian Games 2018 di Istora Senayan, Rabu (22/8/2018).
Pasangan China berhasil meraih dua angka terlebih dulu sebelum akhirnya Kevin dan Marcus mendapatkan poin pertama lewat kesalahan pebulutangkis China mengembalikan bola.
Setelah meraih poin kedua karena servis yang terlalu jauh, Kevin dan Marcus berhasil unggul 5-3 baik lewat smash keras Marcus maupun kesalahan pengembalian lawan.
Sumber: bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringkat dan Perolehan Medali Sementara Asian Games 2018
Olahraga Lain-Lain 21 Agustus 2018, 23:06 -
Winger Timnas Indonesia U-23 Qurban Sapi di Idul Adha
Tim Nasional 21 Agustus 2018, 20:49 -
Libur Latihan, Ini Kegiatan Timnas Indonesia U-23
Bola Indonesia 21 Agustus 2018, 19:25 -
Evan Dimas Yakin Tidak Terpengaruh Drama Tim Timur Tengah
Tim Nasional 21 Agustus 2018, 18:46
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23